SEJENAK MERENUNG

MELANGKAH DENGAN HARAPAN

Di tahun 1871, Chicago dilanda kebakaran hebat yang memusnahkan sebagian besar kota. Dalam kebakaran itu, seorang pengacara sukses bernama Horatio Spafford kehilangan hampir seluruh asetnya. Belum pulih dari kejadian tersebut, ia kehilangan empat putrinya dalam kecelakaan kapal saat mereka menuju Eropa. Dalam perjalanan melintasi samudra untuk menyusul istrinya yang selamat,

Lanjutkan Baca »

ANUGERAH ALLAH MEMBONGKAR SEKAT

Saudaraku, kalau ada seorang yang harus mengubah pemikiran secara radikal demi pekerjaan Allah maka nama Petrus akan disebutkan.  Kejadian di rumah Simon Penyamak Kulit memaksa Petrus membuka mata kepada perbedaan, satu hal asing bagi seorang Yahudi tulen.  Mari merenungkan Kisah Para Rasul 10. Betapa kagetnya Petrus ketika hingga tiga kali

Lanjutkan Baca »

DISUNTING ULANG

Seorang editor memiliki tugas untuk menyunting tulisan atau gambar pendukung agar bacaan yang diterbitkan dapat dipahami dan dinikmati oleh pembacanya.  Bayangkan saja kalau tidak ada seorang editor dalam sebuah karya tulisan, maka seringkali tulisan akan menjadi ‘mentah’ sehingga kurang dapat dinikmati. Hidup ibarat sebuah karya dan penulis Amsal mengatakan “Serahkanlah

Lanjutkan Baca »

PERAN KECIL ANANIAS

Saudaraku, peran figuran memang seakan tak sebanding dengan pemeran utama dalam sebuah pertunjukan.  Kamus Besar Bahasa Indonesia memuat makna figuran sebagai pemain yang memegang peran tak berarti.  Namun siapapun yang bergulat di dunia pertunjukan mengakui pengaruh figuran untuk kesuksesan mereka.   Sepertinya inilah peran Ananias dari Damsyik sebagaimana dikisahkan dalam

Lanjutkan Baca »

BERKAT TUHAN DALAM PERENCANAAN

Tahun baru kadang diidentikkan dengan resolusi, sebuah keputusan yang diambil berdasarkan harapan.  Ada orang yang menyamakan dengan  target yang akan dicapai.  Sebuah resolusi tidak akan bisa menjadi kenyataan tanpa tindakan atau usaha untuk mewujudkannya.  Bagi orang percaya, harapan memang harus ditindak lanjuti dengan semangat dalam penyerahan penuh kepada Tuhan.  Mari

Lanjutkan Baca »

KASIH KARUNIA YANG MEMULIHKAN

Natal merupakan bagian dari demonstrasi kasih karunia Allah yang kekal kepada manusia yang berdosa.  Sebagaimana Yohanes 3:16-17 mengatakan, “Karena begitu besar kasih Allah akan dunia ini, sehingga Ia telah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal, supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya tidak binasa, melainkan beroleh hidup yang kekal. Sebab Allah mengutus Anak-Nya

Lanjutkan Baca »