MEMERCAYAI TUHAN Sepenuhnya

Menunggu bagi banyak orang merupakan sesuatu yang membosankan. Tidak jarang pula orang menjadi kesal ketika menunggu. Dalam Alkitab, kata menanti atau menunggu  sering diarahkan lebih kepada sikap ketimbang sekadar kata kerja aktif. Menantikan Tuhan, itu artinya memercayai Dia sepenuhnya. Itu sebuah sikap yang kemunculannya akan sangat tergantung dari seberapa besar kita memercayai Tuhan dalam segala …

PERTIMBANGAN dan HIKMAT

Sahabat, sejatinya setiap hari kehidupan kita diwarnai dengan pengambilan keputusan demi keputusan. Ada keputusan kecil, sedang, maupun besar dengan dampak atau risiko minimal atau risiko yang cukup besar. Apakah Sahabat termasuk orang yang dikenal berhati-hati saat mengambil keputusan, terutama untuk keputusan-keputusan besar, jangka panjang, atau berisiko tinggi? Jika ya, maka berbahagialah Anda! Mengapa? Karena Anda …

ADAKAN WAKTU UNTUK BERDOA

Meski status orang percaya adalah warga surgawi, namun harus diingat bahwa selama dua kaki kita masih berpijak di atas muka bumi,  kita juga mesti berhadapan dengan segala kesukaran dan masalah setiap hari, sama seperti yang dirasakan dan dialami oleh mereka yang belum percaya.  Kita tidak mungkin lari dari segala kesukaran dan masalah;  suka tidak suka, …

TUHAN SEKELILING Umat-Nya

Berita-berita yang mengerikan hampir setiap hari kita dengar, tidak bisa disalahkan jika semua orang merasa takut dan khawatir menghadapi hari esok. Sesungguhnya hari esok memiliki kesusahannya sendiri,  karena itu kita tidak perlu dicekam memikirkan keadaan esok. Jangan sampai rasa takut dan khawatir melumpuhkan iman kita kepada Tuhan Yesus. Sahabat, sekalipun dunia saat ini dipenuhi dengan goncangan-goncangan …

TERTULAR atau MENULARI

Sahabat, dalam pergaulan kita dengan orang lain, ada dua kemungkinan yang bisa kita alami: Kita tertular atau menulari. Jika dua kondisi tersebut berkaitan dengan hal-hal yang positif, tentu akan berimbas positif pula dalam kehidupan kita. Begitu juga seharusnya jika kita bergaul karib dengan Tuhan. Kita akan tertular sifat-sifat Allah yang positif.  Sifat-sifat Allah lambat laun …

Terbuka HARAPAN BARU Bagimu

Saya menerima kiriman satu quote yang menggetarkan hati: “Apabila engkau telah kehilangan segalanya dan hanya tersisa Tuhan; maka engkau punya lebih dari cukup untuk memulai sesuatu yang baru.” Betul-betul menggetarkan hati dan menyalakan pengharapan dan semangatku. Sahabat, apakah engkau sedang terpuruk? Atau mungkin sedang dirundung sedih dan malu? Atau mungkin sedang sakit tak berdaya? Atau …

ALLAH yang HIDUP dan SETIA

Sahabat, kita patut bersyukur karena memiliki Allah yang hidup yang tidak berubah. Dari dulu, sekarang, dan sampai selama-lamanya Dia adalah Allah yang peduli dan terus setia untuk menyelamatkan umat-Nya. Bagaimana dengan kita, mungkin kita pernah meninggalkan Allah sejati, yang dalam Kristus telah menebus dosa kita, dan berpaling kepada allah lain. Mungkin bukan berupa patung berhala, …

JANGAN TAKUT

Sahabat, pernahkah kamu merasa takut untuk berjuang menjalani hidup, terlebih ketika kamu  sedang sakit dan tidak kunjung sembuh atau sedang menghadapi berbagai masalah yang pelik? Sebagai manusia, memiliki rasa takut itu tentulah hal yang   wajar dan manusiawi. Namun, ketika sedang menghadapi pergumulan yang berat, kita seringkali tidak dapat mengendalikan rasa takut,  supaya tetap dapat melihat …

Sepincuk Rujak

Ketika kita menikmati  sepincuk rujak. Kita mendapati, ada manisnya, ada masamnya, ada asinnya, ada pahitnya,  dan ada pedasnya. Mendatangkan kesegaran bagi para penikmatnya. Nikmatnya justru kalau dipadu sesuai dengan selera kita masing-masing. Bacaan Sabda: Pengkhotbah 3:1-15. Sahabat, mari kita renungkan sejenak. Berkat apa saja yang kita dapatkan dari perenungan kita saat ini? Tuhan memberkati.  

RESEP TIDUR PULAS

Sesungguhnya semua makhluk hidup memerlukan tidur yang cukup agar tetap sehat. Di saat kita tidur tubuh kita melakukan perbaikan terhadap berbagai kerusakan jaringan sel yang terjadi akibat berbagai aktivitas atau kegiatan kita sehari-hari. Kita butuh tidur bukan saja sehabis lelah secara fisik. Sebuah penelitian mengatakan bahwa orang yang banyak mempergunakan otak/pikiran dalam bekerja memerlukan tidur …