Dedicated to the Glory of God
DEDIKASI. Sahabat, dedikasi adalah suatu tindakan pengorbanan dalam bentuk tenaga, pikiran, serta waktu, demi mewujudkan keberhasilan menuju suatu tujuan positif. Selain itu, dedikasi bisa dikatakan sebagai komitmen seseorang dalam menjalankan suatu tugas tertentu yang ingin dicapai. Perilaku dedikasi ini sendiri ditunjukkan sebagai bentuk pengabdian untuk melaksanakan cita-cita serta diperlukan adanya keyakinan teguh bagi setiap individu …
Tanpa mencari kepentingan sendiri. Meme Firman Hari Ini.
FIRMAN itu telah menjadi MANUSIA, dan tinggal diantara kita. Meme Firman Hari Ini.
Mari kita pergi ke rumah TUHAN. Meme Firman Hari Ini.
Obedience and Alignment to His Word
SELARAS. Sahabat, kita sering mendengar atau membaca ungkapan: “Anda harus selaras dengan lingkunganmu untuk bisa menikmati kebahagiaan”. Lalu apa sebenarnya yang dimaksud dengan selaras? Salah satu definisi selaras yang saya temukan adalah “berada dalam garis lurus”. Definisi tersebut bagi saya kurang memiliki kedalaman yang saya tafsirkan. Definisi lain menambahkan lebih banyak substansi pada kata tersebut seperti “memberi dukungan …
